Berita

29 Apr 2025
Musyawarah Dusun Desa Kesiman Petilan

Dalam Rangka Penyusunan Perubahan RPJM Desa Tahun 2019 - 2027 Beserta Penyerapan Aspirasi Masyarakat Oleh BPD Kesiman Petilan, Pemerintah Desa Kesima...

21 Apr 2025
Bhakti Penganyaran ke Pura Besakih dan Pura Ulun Danu Batur

Dalam rangka Karya Tawur Tabuh Lan Karya Ida Bhatara Turun Kabeh Pura Agung Besakih dan Karya Ngusaba Kadasa Pura Ulun Danu Batur telah dilaksanakan...

12 Apr 2025
Penyerahan Hadiah Lomba Ogoh-Ogoh se-Desa Kesiman Petilan

Sehubungan telah diadakannya Lomba Ogoh-Ogoh Desa Kesiman Petilan Tahun Caka 1947 pada tanggal 28 Maret 2025. Pada hari ini telah dilaksanakan kegiat...

12 Apr 2025
Piodalan di Kantor Perbekel Desa Kesiman Petilan

Pada hari ini bertepatan dengan Purnama Kadasa telah dilaksanakan kegiatan piodalan di Padmasana Kantor Perbekel Desa Kesiman. Kegiatan ini diikuti o...

10 Apr 2025
Kegiatan Monitoring dan Evaluasi di Desa Kesiman Petilan

Pada hari ini telah dilaksanakan kegiatan Monitoring dan Evaluasi terkait Penyelenggaraan Administrasi Pemerintah Desa Tahun 2025 yang dilaksanakan o...

28 Mar 2025
Lomba Ogoh-Ogoh Desa Kesiman Petilan Tahun 2025

Pada tanggal 28 Maret 2025 tepatnya di malam pengerupukan Pemerintah Desa Kesiman Petilan melaksanakan kegiatan Lomba Ogoh-Ogoh Dalam Rangka Menyambu...

27 Mar 2025
Musyawarah Desa Laporan Pertanggungjawaban Bumdes Tahun 2024

Pada hari ini telah dilaksanakan Musyawarah Desa Laporan Pertanggungjawaban Bumdes Sima Sari Dana Tahun 2024 yang bertempat di Ruang Rapat Kantor Per...

21 Mar 2025
Atensi Pohon Tumbang

Akibat angin kencang yg disertai hujan lebat siang tadi mengakibatkan tiang listrik dan pohon tumbang di Perumahan Citramas lingkungan Br. Abiannangk...

21 Mar 2025
Kegiatan JUMPA BERLIAN (Jumat Pagi Bersih Lingkungan) 21 Maret 2025

Pada hari ini telah berlangsung kegiatan kebersihan “JUMPA BERLIAN” (Jumat Pagi Bersih Lingkungan) yang dihadiri oleh:1. Perbekel Desa Kesiman Petila...

19 Mar 2025
Rapat Rutin Triwulan 1 Percepatan Penurunan Stunting Desa Kesiman Petilan Tahun 2025

Pada hari ini telah dilaksanakan kegiatan rapat rutin triwulan 1 tim percepatan penurunan stunting Desa Kesiman Petilan Tahun 2025 yang dilaksanakan...

16 Mar 2025
Pembinaan Ogoh-Ogoh di Masing-Masing Banjar se-Desa Kesiman Petilan

Pada tanggal 12 - 16 Maret 2025 telah diadakan kegiatan Pembinaan Ogoh-Ogoh yang berlangsung di masing-masing banjar se-Desa Kesiman Petilan. Kegiata...

15 Mar 2025
Pawai Ogoh-ogoh PAUD Indraprasta Desa Kesiman Petilan

Pada hari ini telah berlangsung kegiatan Pawai Ogoh-ogoh yang diadakan oleh PAUD Indraprasta Desa Kesiman Petilan, kegiatan ini dihadiri oleh : Perbe...

11 Mar 2025
Pameran Gizi Desa Kesiman Petilan PKL PIGM 2025

Pada hari ini telah dilaksanakan kegiatan Pameran Gizi Desa Kesiman Petilan yang diadakan oleh Mahasiswa PKL-PIGM Desa Kesiman Petilan Prodi Sarjana...

10 Mar 2025
Sosialisasi Lomba Pengelolaan Sungai

Pada hari ini telah berlangsung kegiatan sosialisasi lomba pengelolaan sungai yang dilaksanakan oleh Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan Kota Denpa...

9 Mar 2025
Posyandu ILP (Integrasi Layanan Primer) Desa Kesiman Petilan 9 Maret 2025

Posyandu ILP (Integrasi Layanan Primer) merupakan kegiatan pelayanan kesehatan yang bertujuan untuk mendekatkan layanan kesehatan kepada masyarakat.P...